Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika atau BMKG mengakhiri peringatan tsunami usai gempa 7,4 magnitudo yang terjadi di Maluku Utara, Jumat (15/11/2019) dinihari.
BACA JUGA
Gempabumi 7,4 M Guncang Maluku Utara
Getaran Gempa Dirasakan Paling Kuat di Ternate dan Jailolo
Informasi yang dihimpun kieraha.com dari BMKG, menyebutkan, peringatan tsunami dinyatakan berakhir sekitar pukul 03.47 WIT, Jumat (15/11/2019).

Irawan Lila
Author